ISUNGILANG OFFICIAL
ISUNGILANG OFFICIAL
  • 845
  • 4 894 558
Kebangkitan Hindu di Banyuwangi! Megahnya Pura Tawangalun di Pantai Selatan Banyuwangi!!! LUAR BIASA
Pura di Kabupaten Banyuwangi ini menjadi pusat spiritual bagi umat Hindu, selain Pura Blambangan. Pada tahun 1994, pura ini pernah digempur gelombang tsunami, meski tembok panyengker hingga candi bentar hancur, namun Padmasana di pura ini masih kokoh berdiri.
Pura Tawangalun terletak di Dusun Pancer, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi. Posisinya persis di tepi pantai Pulau Merah. Kawasan ini juga termasuk destinasi wisata.
Jaraknya sekitar 70 kilometer dari pusat Kota Banyuwangi ke arah selatan. Waktu tempuhnya hampir 2 jam. Akses jalan menuju pura Tawangalun tergolong bagus. Bisa dijangkau dengan berbagai moda transportasi.
Seperti pura pada umumnya, Pura Tawangalun memiliki konsep tri mandala, yakni nista mandala, madya mandala dan utama mandala. Pada areal utama mandala terdapat sejumlah palinggih. Seperti Palinggih Padmasana, Palinggih Kanjeng Ratu Roro Kidul, Palinggih Manik Maketel dan Pelinggih Baruna.
Palinggih Kanjeng Ratu Roro Kidul yang berwarna serba hijau ini ada karena posisi pura berada di tepi pantai selatan, umat hindu meyakini jika Kanjeng Ratu merupakan penguasa pantai laut selatan Jawa.
Di areal ini juga terdapat bangunan yang menyerupai wantilan. Dua pohon beringin besar juga terdapat di bagian utama mandala ini. Pohon beringin ini lah yang kian membuat suasana semakin sejuk saat melakukan persembahyangan.
Sedangkan pada areal madya mandala terdapat Bale Kulkul dan Bale Gong. Kemudian pada areal nista mandala terdapat areal parkir kendaraan khusus pamedek.
keberadaan Pura Tawangalun memiliki sejarah panjang hingga menjadi seperti sekarang ini, sekitar tahun 1982-1983, umat Hindu di Kecamatan Pesanggaran sebelum memiliki pura kerap melasti di Pantai Pulau Merah.
Kemudian pada tahun 1984, ada seorang dermawan bernama Komang Utamanaya. Ia merupakan seorang camat yang berasal dari Kabupaten Jembrana. Utamanaya kemudian madana punia lahan seluas 12,5 are ke Parisada untuk membangun Pura Tawangalun, Tanah ini lah yang sekarang menjadi areal utama mandala Pura Tawangalun.
Setelah memiliki lahan, akhirnya pada tahun 1984 secara bertahap pura ini dibangun, meskipun masih sangat sederhana. Pada saat itu, hanya ada Palinggih Padmasana dan tembok panyengker maupun candi bentar. Sayang, sepuluh tahun berselang, tepatnya pada 3 Juli 1994 dini hari, pura ini luluh lantak disapu tsunami.
Kejadian itu mengakibatkan bangunan pura hancur. Namun, uniknya Palinggih Padmasana masih berdiri kokoh. Pasca-tsunami itu, kabar rusaknya Pura Tawangalun menggugah hati para donatur untuk kembali memperbaiki. Proses perbaikan dilakukan pada tahun 1995 dengan dukungan punia dari umat Hindu.
Selain diperbaiki, areal Pura Tawangalun juga kian diperluas. Punia itu datang dari seorang notaris asal Kreneng, Bali Bernama Bagus Alit. Ia mendonasikan lahan seluas 25 are untuk perluasan pura.
Proses pembangunan pura pasca-tsunami ini juga melibatkan arsitek dari Bali, termasuk gambar pura dan desainnya berasal dari Bali. Sedangkan bahan baku dan tukang bangunannya digarap dari umat Hindu di kawasan itu.
kata Tawang yang artinya langit, bapa, akasa. Sedangkan kata Alun berarti ombak di bumi yang juga melambangkan seorang ibu. Jadi kata Tawang Alun adalah lambang kehidupan.
Penggunaan kata Tawangalun juga erat hubungannya dengan Pangeran Tawangalun Raja Blambangan yang diyakini berdarah Bali-Jawa. Raja Tawangalun memerintah sejak tahun 1652-1691. Raja Tawangalun sampai akhirnya beliau mangkat (meninggal) tetap setia menganut Hindu. Ketekunan beliau dalam menjalankan Yoga Semadhi inilah diyakini mampu mensejahterakan rakyatnya.
#kampungbali #hindujawa #desabali #perkampunganhindudijawa #umathindu #desahindudijawa #hindudijawa #puratawangalunbanyuwangi
Переглядів: 2 838

Відео

BANYUWANGI VIRAL! Mbah Saeno Gemparkan Dunia - Candi Megah ini Ada Kaitannya Dengan Candi Purwo!?
Переглядів 5 тис.14 днів тому
Tidak Lepas Dari Informasi yang diberikan oleh Mbah Saeno Mengenai Ajaran Leluhur Jawa! Kita Melanjutkan Perjalanan di Salah Satu Candi yg Mbah Saeno Maksud, yaitu di Candi Gajah Mada di Sumbersewu. Namun inilah Sedikit Fakta Dilapangan Setelah Kita Terjun. Sesuai Dari Petunjuk Dari Mbah Saeno, Ternyata Candi yg Dimaksud Mbah Saeno adalah Candi Luhur Moksajati yg Berada di Dusun Sumberjoyo, Des...
BANYUWANGI VIRAL! Mbah Saeno Gemparkan Dunia - Apakah Benar Kalau Presiden Soekarno itu Masih...
Переглядів 59 тис.21 день тому
Meneruskan Video Sebelumnya Ketika Saya Tidak Sengaja Bertemu Mbah Saeno di Perjalanan Menuju Candi Purwo di Alas Purwo Banyuwangi, Perjalanan Saya Teruskan dengan Membawa Petunjuk Dari Mbah Saeno yg Telah disampaikan di Video Saya Sebelumnya, Kali ini Kita Melakukan Perjalanan Ke Salah Satu Tempat, Yg dimana tempat ini adalah Lokasi Pertemuan Mbah Saeno Dengan Bapak Presiden Soekarno yg digada...
VIRALKAN! Mbah Saeno Gemparkan Dunia - Presiden Soekarno itu Masih Hidup? Adam Hawa itu Sebenarnya..
Переглядів 345 тис.Місяць тому
Candi Purwo terletak di Gumuk Gadung, Dusun Pondok Asem, Desa Kedung Asri, Kecamatan Tegal Dlimo, Banyuwangi, Jawa Timur. Candi ini berfungsi sebagai stana suci leluhur Majapahit beserta para panglima perang yang telah mempersatukan nusantara. Seluruh keturunan Majapahit yang tersebar di seluruh nusantara secara moral mesti menjadikan Candi Purwo sebagai tempat penghormatan para leluhur, sebaga...
Diatas Bukit! Perjuangan Umat Hindu Jawa Pelosok Pedesaan yg Ingin Memiliki Pura Sendiri di Bukit!
Переглядів 4,4 тис.Місяць тому
Sebuah Pura yg cukup megah di Atas Bukit yg Berada di Dusun Temporejo, Desa Sidorejo, Kecamatan Purwoharjo, Kabupaten Banyuwangi ini Bernama Pura Giri Saraswati Berdiri Tahun 2005, Lebih Tepatnya Tanggal 6 Mei 2005. Pura Giri Saraswati Berasal dari Kata "Giri" yg Berarti Gunung/Bukit yg Tinggi, Kata "Saraswati" Berarti Ilmu Pengetahuan. Jadi Bisa di Maksud Pura Giri Saraswati ini Memiliki Arti ...
BANYUWANGI VIRAL! Jauh di Dalam Hutan Raung, Jejak RSI Penyebar Agama Hindu di Jawa Masih Terjaga!
Переглядів 64 тис.2 місяці тому
sebuah pura dan petirtaan yang terletak di lereng Gunung Raung serta menempati wilayah Perhutani KPH Banyuwangi Barat seluas 3 hektar. Letaknya di perbatasan dusun Selorejo, desa Kaligondo dan desa Sumbergondo kecamatan Glenmore, Banyuwangi. Tempat ibadah ini dibangun menyatu dengan lingkungan alam sekitar, yaitu hutan pinus dan bebatuan yang membentuk gumuk batu. Pura ini merupakan salah satu ...
BANYUWANGI VIRAL! Ribuan Umat Beragama Berdatangan ke Alas Purwo! Pertanda Apakah ini?
Переглядів 74 тис.2 місяці тому
Berbeda Dengan Hari Biasanya, Alas Purwo Banyuwangi di Padati Oleh Pengunjung Dari Berbagai Penjuru Kota yg Ada di Indonesia ini! Sebuah Tradisi Setahun Sekali di Setiap Hari Raya Idul Fitri di Tiap Tahunnya, Alas Purwo Akan di Penuhi Oleh Pengunjung Lokal Maupun Luar Kota Banyuwangi. Bukan Karena Alasan, Tempat yg dikenal angker dan mistis di Indonesia ini menjadi tujuan wajib bagi warga Banyu...
Lebih Dari 300 KK Umat Hindu disini! Menjadi Dusun Mayoritas Hindu Bali Terbesar di Banyuwangi!
Переглядів 32 тис.2 місяці тому
Kampung ini dikenal sebagai Kampung Bali atau Dusun Patoman Tengah, yang terletak di Desa Patoman, Kecamatan Blimbingsari, Kabupaten Banyuwangi. Di sini, lebih dari 300 kepala keluarga masih mempertahankan tradisi Hindu Bali, meskipun berbeda suku dan agama. Dusun Patoman Tengah memiliki tiga pura utama: Pura Puseh, Pura Desa, dan Pura Dalam. Saat berkeliling di dusun ini, kita akan merasakan a...
BIKIN BETAH KALAU DI DAERAH UMAT HINDU! Perkampungan Hindu Pelosok Pedesaan Banyuwangi yg Asri!
Переглядів 3,9 тис.3 місяці тому
Beda dari Perkampungan Hindu yang Saya Kunjungi sebelum-sebelumnya, Tidak disangka Perkampungan Hindu yg saya Kunjungi Kali ini Benar-benar Mewah, Bahwasanya Rumah dari umat Hindu yang tinggal disini sangatlah mewah, ada pula yang baru di bangun. dan nampak pekerja rumah sedang memplester tembok pagar rumah. Berada di Dusun Palurejo, Desa Sumbersewu, Kecamatan Muncar, Banyuwangi, Perkampungan H...
Penjor Masih Tertata Rapi! Kebangkitan Hindu di Jawa Semakin Terlihat Jelas, Merajan di Setiap Rumah
Переглядів 1,5 тис.3 місяці тому
Sebuah Perkampungan Hindu di Pelosok Pedesaan Banyuwangi yang begitu asri dengan kekayaan alam yang sungguh luar biasa, ketika saya memasuki daerah ini, terlihat betul keasrian dan kedamaian di kampung ini. Penjor pun menyambut kedatangan saya, terdapat pula Tempat persembahyangan Umat di setiap rumah yg saya lewati. Terdapat pula Pura Megah di sini, Pura Palukuning Sumbersewu Muncar. inilah pe...
TERBARU! Apakah Tol Probowangi Jadi Sampai Sini? Jalur Mudik Pantura Baluran Jawa Timur kok gini ya
Переглядів 1,1 тис.3 місяці тому
apakah Tol Probowangi jadi dibangun sampai ke Banyuwangi? atau malah sebaliknya. dilihat dari jalur Pantura Alas Baluran yg sering terjadi kecelakaan, apakah tidak ada alternatif lain supaya mengurangi angka kecelakaan di jalur alas Baluran ini. Karena untuk lampu penerangan jalan umum di jalur ini masih minim sekali, di tambah jalan yg bergelombang dan beberapa titik jalan yg berlubang yg bisa...
BANYUWANGI VIRAL! Perkampungan Mayoritas Hindu di Banyuwangi ini Merayakan Hari Raya Nyepi dg Damai!
Переглядів 6 тис.3 місяці тому
BANYUWANGI VIRAL! Perkampungan Mayoritas Hindu di Banyuwangi ini Merayakan Hari Raya Nyepi dg Damai!
BANYUWANGI VIRAL! Kampung Mayoritas Hindu Dusun Amerthasari Banyuwangi Ada Acara Besar! Acara Apa?
Переглядів 4,8 тис.3 місяці тому
BANYUWANGI VIRAL! Kampung Mayoritas Hindu Dusun Amerthasari Banyuwangi Ada Acara Besar! Acara Apa?
BANYUWANGI HARI INI! Rumah Umat Hindu dihias dengan Penjor yg Cantik di Hari Kemenangan Dharma!
Переглядів 8 тис.3 місяці тому
BANYUWANGI HARI INI! Rumah Umat Hindu dihias dengan Penjor yg Cantik di Hari Kemenangan Dharma!
TERPESONA! Tempat Sembahyang di Hias Dengan Cantik, Ada Acara Apakah di Kampung Mayoritas Hindu ini?
Переглядів 25 тис.3 місяці тому
TERPESONA! Tempat Sembahyang di Hias Dengan Cantik, Ada Acara Apakah di Kampung Mayoritas Hindu ini?
VIRAL! Satu Dusun Mayoritas Pemeluk Agama Hindu, Semeton Hindu Asli Bali di Ujung Timur Jawa!
Переглядів 14 тис.4 місяці тому
VIRAL! Satu Dusun Mayoritas Pemeluk Agama Hindu, Semeton Hindu Asli Bali di Ujung Timur Jawa!
BANYUWANGI VIRAL! Satu Kampung Pemeluk Agama Hindu Semua? Ada Merajan Megah di Setiap Rumahnya!
Переглядів 184 тис.4 місяці тому
BANYUWANGI VIRAL! Satu Kampung Pemeluk Agama Hindu Semua? Ada Merajan Megah di Setiap Rumahnya!
TERKEJUT! Didesa ini Ternyata Hampir Semua Rumahnya Terdapat Merajan yg Megah! Luar Biasa Asrinya!
Переглядів 4,4 тис.4 місяці тому
TERKEJUT! Didesa ini Ternyata Hampir Semua Rumahnya Terdapat Merajan yg Megah! Luar Biasa Asrinya!
BANYUWANGI VIRAL! Ada Pura Kahyangan Super Megah di Puncak Gunung Banyuwangi Selatan ini!
Переглядів 4,1 тис.4 місяці тому
BANYUWANGI VIRAL! Ada Pura Kahyangan Super Megah di Puncak Gunung Banyuwangi Selatan ini!
ALAS PURWO! Hutan Terangker di Jawa ini digunakan Tempat Pagerwesi dan Upacara Melasti Umat Hindu!
Переглядів 2,9 тис.4 місяці тому
ALAS PURWO! Hutan Terangker di Jawa ini digunakan Tempat Pagerwesi dan Upacara Melasti Umat Hindu!
Pertanda Apakah ini? Pecalang SeJatim Berkumpul di Alas Purwo Banyuwangi! Akan Membahas Apakah?
Переглядів 34 тис.4 місяці тому
Pertanda Apakah ini? Pecalang SeJatim Berkumpul di Alas Purwo Banyuwangi! Akan Membahas Apakah?
Pura Hindu Jawa yg Megah! di Pelosok Pedesaan Banyuwangi, Perkampungan Hindu Jawa ini Begitu Asri!
Переглядів 2,7 тис.4 місяці тому
Pura Hindu Jawa yg Megah! di Pelosok Pedesaan Banyuwangi, Perkampungan Hindu Jawa ini Begitu Asri!
Walaupun di Jawa, Ternyata Aksara Bali pun Tetap di Ajarkan! Hindu Jawa Pelosok Pedesaan Banyuwangi!
Переглядів 9 тис.4 місяці тому
Walaupun di Jawa, Ternyata Aksara Bali pun Tetap di Ajarkan! Hindu Jawa Pelosok Pedesaan Banyuwangi!
Damainya Perkampungan Hindu Bali di Jawa! Masakan Khas Bali dan Peternakan Babi pun Ada di Desa ini!
Переглядів 3,4 тис.5 місяців тому
Damainya Perkampungan Hindu Bali di Jawa! Masakan Khas Bali dan Peternakan Babi pun Ada di Desa ini!
Dekat Pura Agung Blambangan! Perkampungan Hindu Jawa Pelosok Pedesaan Banyuwangi Yang Asri!
Переглядів 2,8 тис.5 місяців тому
Dekat Pura Agung Blambangan! Perkampungan Hindu Jawa Pelosok Pedesaan Banyuwangi Yang Asri!
Menuju Perkampungan Hindu Tempat Singgah Maha Rsi Markandeya di Lereng Selatan Gunung Raung!
Переглядів 3,9 тис.5 місяців тому
Menuju Perkampungan Hindu Tempat Singgah Maha Rsi Markandeya di Lereng Selatan Gunung Raung!
Pangempon Hampir 1600 Umat Hindu! Pura Megah ini Menjadi Tempat Perayaan Siwaratri di Banyuwangi!
Переглядів 21 тис.5 місяців тому
Pangempon Hampir 1600 Umat Hindu! Pura Megah ini Menjadi Tempat Perayaan Siwaratri di Banyuwangi!
Perkampungan Hindu Jawa Jaman Kerajaan Mataram di Pantai Selatan Banyuwangi!
Переглядів 3,4 тис.5 місяців тому
Perkampungan Hindu Jawa Jaman Kerajaan Mataram di Pantai Selatan Banyuwangi!
Hindu Banyuwangi Bangkit? Desa ini Memiliki Banyak Sekali Pura, Ada Pura Baru Maupun Renovasi Pura!
Переглядів 12 тис.5 місяців тому
Hindu Banyuwangi Bangkit? Desa ini Memiliki Banyak Sekali Pura, Ada Pura Baru Maupun Renovasi Pura!
Pura Megah di Tengah Kota Banyuwangi! Melihat Lebih Dekat Kampung Bali di Pusat Kota Banyuwangi!
Переглядів 4,2 тис.5 місяців тому
Pura Megah di Tengah Kota Banyuwangi! Melihat Lebih Dekat Kampung Bali di Pusat Kota Banyuwangi!

КОМЕНТАРІ

  • @IndoCell-hz4xk
    @IndoCell-hz4xk 16 годин тому

    Murka ning arep napa. Jedhak apa. Kuasa apa. Modhal mangap.

  • @agussetiyawan6488
    @agussetiyawan6488 19 годин тому

    Saya muslim, ikut bangga toleransi di bwi luar biasa, salut..!

  • @BaksoBabat-n5v
    @BaksoBabat-n5v 21 годину тому

    Semoga kembali ke keturunan bre wijaya / anak turun raden wijaya,bukan dikuasai keturunan" kubilai khan

  • @ninengahwenten7297
    @ninengahwenten7297 День тому

    Om Swastyastu Bagus pak Puranya megah Asri banget Rahayu Pak Sehat slalu

  • @robinchannel6099
    @robinchannel6099 День тому

    itu parkir yang jalan ke gua istana ya

  • @igedeandikayana7619
    @igedeandikayana7619 День тому

    Rahayu rahayuu rahayu umat hindu di seluruh dunia❤❤❤

  • @igedeandikayana7619
    @igedeandikayana7619 День тому

    Mantaf bang untuk perkembangan hindu nusantara❤❤❤

  • @redminote10-kd3sk
    @redminote10-kd3sk День тому

    Mdh2an q bs kesana

  • @CukBudi
    @CukBudi День тому

    Waras terus mbah

  • @Hariyanto-bm1bu
    @Hariyanto-bm1bu День тому

    Darma darma.

  • @MikaCantona
    @MikaCantona 2 дні тому

    melaspas adalah upacara menyucikan dan membersihkan bangunan suci stlh selesai d bangun, di renovasi, ataupun d temukan. upacara ini termasuk dlm Dewa Yadnya dan Buthayadnya

  • @user-ts8hf1jm8m
    @user-ts8hf1jm8m 2 дні тому

    Di pantainya ada pulau Merah yang menjulang berbentuk bukit.

  • @ninengahwenten7297
    @ninengahwenten7297 2 дні тому

    Om Swastyastu pak Bagus Banget Swasananya Kaya di BALi Rahayu Pak nggih Rahayu2,,,,,,,,,,rahayu

  • @SulikahPutri-ml8qt
    @SulikahPutri-ml8qt 2 дні тому

    Keteranganmu mbah gawe mumet otak atik waton pas gayane mulai dulu yo wis ngono kuwi tapi ra tahu sholat ngindangi situs gawe kaos oblong katok pendek ra duwe adab koyok ngono ngomong kaweruh jowo preeeet mbah

  • @MadeSuparman-bg4dl
    @MadeSuparman-bg4dl 2 дні тому

    Waaooo mantap dan semangat semeton kita di Pesanggaran Banyuwangi, saya sendiri kaget dan bahagia dg semangat semeton Hindu disini, krn saya tangkil th. 2022 ke Pura Tawangalun dan Pura Segara. Memang saat itu saya melihat material bertumpuk, hingga saat vidio ini dibuat, saya betul' kaget, astungkara Pura yg bersejarah ini dpt dan bisa dipugar dg suasana yg jauh lebih baik dan asri sesuai palemahan yg begitu luas, lanjutkan Semeton semoga sukses dan sidaning don labda karya🕉🕉🕉🙏🙏🙏

  • @user-do4rb5jp7w
    @user-do4rb5jp7w 2 дні тому

    Mogi mogi sami rahayu

  • @user-py4xp4qk7e
    @user-py4xp4qk7e 2 дні тому

    Request jalur Rogojampi ngulon smpek songgon mas , lagi kangen ds. Pakis Songgon , mksih 😊🙏

  • @bapeseneng9261
    @bapeseneng9261 2 дні тому

    Mantap puranya 👍🙏

  • @didikmartono-ch8un
    @didikmartono-ch8un 2 дні тому

    Bagus pura nya khas arsitektur Hindu Jawa kuno 👍

  • @Adawiyah212
    @Adawiyah212 3 дні тому

    Mas, ada paket wisata menganyam wayang untuk anak2 perorangan ndak?

  • @Pujatirta-zt9gu
    @Pujatirta-zt9gu 4 дні тому

    Sulut mengikuti rahayu

  • @Pujatirta-zt9gu
    @Pujatirta-zt9gu 4 дні тому

    Rahayu Semeton,sulut hadir

  • @nyomanadektrenggana4413
    @nyomanadektrenggana4413 4 дні тому

    Bali hadir Mas ! ❤❤❤

  • @ketutariyana9621
    @ketutariyana9621 4 дні тому

    Itu namanya Candi bentar dan kurung, wah sangat megah sekali salut deh sama pemangku dan pengempin.puranya.

  • @ketutariyana9621
    @ketutariyana9621 4 дні тому

    Om Swastiastu. Wah puranya sdh bgus dan megah sekali, saya tangkil ke pura segara Tawangalun th. 1997 bersama rombongan karyawanan Hotel The Rizt Calton Jumbaran Bali. Saat itu hanya madih sangat sederhana hanya ada bangunan Padmasana saja itupun masih kecil sederhana. Seperti yg di ceritakan oleh admin di sini sama persis seperti cerita jero Mangku Pura Tawangalun bahwa saat sunami th 1994 semuanya hancur hanya Padmasana yg masih berdiri kokoh , sangat ajaib itulah kekuatan Ida Sang Hyang Widhi. Salam rahayu utk Jro Mangku dan juga penegempon pura dan seluruh masyarakat Hindu yg ada di desa Waru Agung, kecamatan Pesanggaean. Om shanti...shanti..shanti om

  • @iwayansuryana4883
    @iwayansuryana4883 4 дні тому

    Sehat sllu saudaraku Umat Hindhu Nusantara

  • @ketutwibawa2840
    @ketutwibawa2840 4 дні тому

    Mantap lur penganut ajaran leluhur rahhayu

  • @ciukoharjo341
    @ciukoharjo341 4 дні тому

    Kenapa ya kalo ada hubungannya dengan tanaman Klampis ireng selalu juga berhubungan dengan Eyang Ismoyo/Ki Bodronoyo, kyk di Ponorogo dan Gunung Lawu juga

  • @gededharmasatwika9727
    @gededharmasatwika9727 4 дні тому

    Luar biasa... bagus sekali pura nya,🙏

  • @ngurahigusti2748
    @ngurahigusti2748 4 дні тому

    Rahayu

  • @suwantowanto6556
    @suwantowanto6556 4 дні тому

    rahayu dari klaten ikot senang sodaraku ingat leluhor nya semoga jowo malelo hajayeng bawono

  • @budenur
    @budenur 5 днів тому

  • @AbahAli-nf2cz
    @AbahAli-nf2cz 5 днів тому

    Waduk

  • @user-ey5jm3yv2e
    @user-ey5jm3yv2e 5 днів тому

    Salam rahayu

  • @taufiksubhi76
    @taufiksubhi76 5 днів тому

    ALAS PURWO / HUTAN PURBA / JANNAHT / TAMAN EDEN.# TEMPAT AWAL KALI ADAM DAN HAWA TINGGAL.

  • @MadeSudiarta-ms7rt
    @MadeSudiarta-ms7rt 6 днів тому

    rahayu

  • @yanti_yanti8135
    @yanti_yanti8135 6 днів тому

    Gilang piye kbre. Makin sukses Yo UA-cam km. Wes akeh pengikute

  • @iwayanmaja4716
    @iwayanmaja4716 6 днів тому

    Om Suwastyastu Semoga Kampung Hindu 300 KK Bali Di Banyuwangi Sehat Sehat Dan Di Murahkan Rejekinya Dalam Rahayu Dari Badung Bali

  • @iwayanmaja4716
    @iwayanmaja4716 6 днів тому

    Semoga Umat Hindu Pengempon Pura Tawang Alun Pancer Banyuwangi Sehat Sehat Dan Di Murahkan Rejekinya Salam Rahayu Dari Badung Bali

  • @user-jz8vh6hq2b
    @user-jz8vh6hq2b 6 днів тому

    Pasti damai nih, nga bising dari toa, damainya komunitas hindu

  • @riskimartas760
    @riskimartas760 6 днів тому

    Gerajagan hadir ❤

  • @mediambahgampeng6910
    @mediambahgampeng6910 6 днів тому

    Selamat malam

  • @saberslayert9772
    @saberslayert9772 6 днів тому

    Mas tiket berapa?

  • @arifarif4653
    @arifarif4653 6 днів тому

    Deket sama tempat pekerjaan ku 😊😊

  • @user-ko7lw2of4s
    @user-ko7lw2of4s 6 днів тому

    Dimanapun umathindu bermukim pasti alamnya tertata secara alami dilestarikannya, bukan dicemari, makanya hinduitu punya taksu atau karismawibawa,, mereka TDK saling bunuhsesama manusia, apalagi ngebom,

  • @user-ko7lw2of4s
    @user-ko7lw2of4s 6 днів тому

    Jika peradaban Hindu bangkit lagi dijawa pasti pulaujawa akan berwibawa, karena Hindu yg melestarikan budaya warisan leluhur Nusantara, bukan leluhur dari negara lain,

  • @iwayanmaja4716
    @iwayanmaja4716 6 днів тому

    Semoga Umat Hindu Di Kab, Banyuwangi Terus Berkembang dan Berjaya Salam Rahayu Dari Badung Bali

  • @edisuryanto2124
    @edisuryanto2124 6 днів тому

    Admin atau yang bikin video jangan terlalu berlebihan atau lebay dikit2 do'a , ddoa gak jelas dan terlalu ngomong berlebihan gak jelas kalau biasa saja gak usah dikabarkan berlabihan itu lebay.

  • @MadeRias-km1yp
    @MadeRias-km1yp 6 днів тому

    Sangat luar biasa megahnya pura n salam rahayu umat Hindu Nusantara

  • @user-uq4eu4hd6z
    @user-uq4eu4hd6z 6 днів тому

    Rahayu umat Hindu Nusantara